Diawali dengan GERAKAN1000, Kami telah bekerjasama dengan 7 Kementerian & Lembaga, melalui penandatanganan Deklarasi GERAKAN1000 tanggal 31 Maret 2017 dengan Pilot Program Pembekalan Ekonomi Kreatif Terintegrasi di Kepulauan Seribu – sebagai Lokasi yang dipilih untuk Lokasi Pembuatan Film Impian 1000 Pulau, yang dikerjakan oleh Generasi Muda dibawah 20tahun. Dan terus mengembangkan Jaringan KEMITRAAN dengan berbagai Pihak.
Kami akan tetap dan membuka peluang seluas-luasnya untuk bekerjasama dengan PEMERINTAH, dalam menerapkan Nilai-Nilai Pancasila & Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs) secara Terintegrasi yang berdampak pada peningkatan PDB menuju Indonesia Mandiri & Indonesia Bersatu, melalui Program:
Dalam rangka Program Peningkatan Kualitas serta Sinergi Promosi multi pihak, kami membuka peluang untuk bekerjasama yang luas dengan seluruh Komunitas di Indonesia.